Lembaga Penyelidikan Ekonomi dan Masyarakat – Fakultas Ekonomi dan Bisnis – Universitas Indonesia

Search
Close this search box.

Dwi Sulistyorini, S.E.

Rini mendapatkan gelar sarjana ekonomi di Fakultas Ekonomi, Universitas Indonesia pada tahun 2022. Ia memulai karirnya di bidang akademis sebagai asisten pengajar pada mata kuliah Pengantar Ekonomi 1, Pengantar Ekonomi 2, dan Perekonomian Indonesia pada tahun 2021-saat ini. Dia kemudian berkesempatan untuk bekerja sebagai asisten peneliti di Lembaga Penyelidikan Ekonomi dan Masyarakat, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Indonesia (LPEM FEB UI) pada awal pertengahan tahun 2022.

Research Interests

Here are some of the research interest from this research study:

Development Economics and Economic Policy

List of Publication

Here are some of the latest publications from researchers

  • Penyusunan Analisis Dampak Kinerja Kementerian Komunikasi dan Informatika (2022)
  • Aspirasi Gig Economy dan Fintech untuk Bank Raya (2022)
  • Strengthening the National and Subnational Government Capacity on Public Finance Management and Innovative Financing for Children (2022)
  • Penelitian dan Pengembangan Strategi Implementasi Program serta Pengukuran Dampak Sosial Ekonomi Digital BAKTI (2022)
  • Kajian Evaluasi Komponen Allowable Cost & Non-Allowable Cost (NAC) (2022)
  • Budget Credibility for Routine Immunization (2022)
  • Studi Evaluasi Dampak Lemonilo: Peran Lemonilo dalam Mendukung Gaya Hidup Sehat di Indonesia (2023)
  • Penyusunan dan Pengukuran Indeks Transformasi Digital Nasional (2023)
  • Support to Preparation for the Digital and Financial Literacy and Capacity Enhancement Activities for MSMEs (2023) 10. A Comprehensive Impacts of GoTo to the Indonesian Economy (2024)